Anies, Ganjar dan Prabowo Kampanye Indonesia Damai di Solo
SOLO-Tiga orang bakal calon presiden yakni Anies Baswedan, Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto, menggelar aksi ‘Jaga Persatuan, Stop Indonesia Jangan Bercerai Berai Gara-Gara Pilpres’ di kawasan Jebres, Kamis (17/8/2023). Kampanye yang dilakukan tiga bakal calon presiden yakni Anies Baswedan, Ganjar…
SDIT Nur Hidayah Raih Juara Umum MAPSI 2023 Kecamatan Laweyan
SOLO-SD Islam Terpadu Nur Hidayah Surakarta berhasil meraih Juara Umum dalam Lomba Mata Pelajaran Agama Islam dan Seni Islam (MAPSI) Tahun 2023 se-Kecamatan Laweyan, Selasa (15/08) pagi hingga sore. Kegiatan lomba digelar di Kompleks SDN 16 Mangkubumen Lor dan SDN…
Semarak Kemerdekaan SMP Muhammadiyah PK Solo Berlangsung Meriah
SOLO-Ragam perlombaan untuk memperingati Hari Ulang Tahun ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia di SMP Muhammadiyah Program Khusus Kottabarat Surakarta berlangsung meriah. Sebanyak 369 siswa kelas 7, 8, dan 9 mengikuti kegiatan yang digelar Rabu (16/8) di sekolah. Kepala SMP Muhammadiyah PK…
SD Muhammadiyah 1 Terima Kunjungan ChildFund International Indonesia
SOLO-Sekolah Penggerak (SP) SD Muhammadiyah 1 Solo terima kunjungan Gerakan Swadaya Masyarakat (GSM) Kulon Progo yang bernaung di bawah lembaga Paguyuban Badan Musyawarah Masyarakat (PBMM) Mitra Anak Sejati yang saat ini bekerjasama dengan ChildFund International di Indonesia sedang menjalankan project…
Tanamkan Jiwa Nasionalisme, Siswa SD dan SMP Kibarkan 1000 Bendera Merah Putih
SOLO-Pesta Bendera Merah Putih, memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan (HUT) Republik Indonesia ke-78, digelar ribuan siswa SMP dan 4 Sekolah Dasar (SD) di Monumen 45 Banjarsari, Solo, Selasa (15/8/2023). Mengangkat tema “Semarak Anak Negeri” diharapkan rasa nasionalisme semakin tumbuh kuat…
Sambut HUT RI ke 78, Polres dan Kodim Sukoharjo Gelar Baksos Donor Darah
SUKOHARJO-Dalam rangka menyambut peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke-78, Kodim dan Polres Sukoharjo menggelar kegiatan bakti sosial donor darah yang dilaksanakan di Aula Makodim, Selasa (15/8/23). Kegiatan bakti sosial donor darah kali ini diikuti oleh personel Kodim…
RSUD Ibu Fatmawati Bangun Gedung Baru
SOLO-Wakil Walikota Surakarta Teguh Prakosa Melakukan Peletakan Batu Pertama Gedung Baru RSUD Ibu Fatmawati Soekarno Kota Surakarta (14/8). Turut hadir pula untuk melakukan peletakan batu Sekretaris Daerah Surakarta Ahyani, Dandim 075/SKA Letkol Inf Devy kristiono, Ketua DPRD Surakarta Budi Prasetyo,…
Nikmati Wisata Paralayang di Lereng Merbabu
BOYOLALI-Bupati Boyolali M Said Hidayat meresmikan Objek Wisata Dirgantara Paralayang di Desa Tarubatang, Kecamatan Selo, Sabtu (12/8/2023).Acara ditandai dengan bunyi sirine disusul dengan atraksi tiga pemain paralayang, yang terbang di atas lereng Merbabu. Ketiga pemain paralayang tersebut lepas landas dari…
Peringati HUT Pramuka Ke-62, SDIT Nur Hidayah Gelar Sejumlah Acara
SOLO-Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Pramuka ke 62, SD Islam Terpadu Nur Hidayah Surakarta menggelar Upacara Bendera, Gelar Karya Pramuka, dan Pentas Tarian di halaman sekolah, Senin (14/08) pagi. Kegiatan upacara ini diikuti oleh guru dan seluruh murid-murid kelas 5….
Nostalgia, Mencicipi Es Teler dan Mie Ayam Misur di Mojolaban
SUKOHARJO-Bagi generasi 90’an nama Warung Es teler Misur tentu menjadi salah satu tempat favorit para remaja saat itu untuk nongkrong bareng teman-temannya. Maklum saja di tahun tersebut tempat makan atau warung tidak sebanyak dan seramai tahun ini. Meski tempatnya tidak…