Salimah Turut Aktif Cegah Penyalahgunaan Narkotika
JAKARTA-Ormas Persaudaraan Muslimah (Salimah) secara aktif ikut andil dalam upaya mencegah penyalahgunaan narkoba di masyarakat. Hal ini terungkap dalam acara Pengukuhan Pengurus BMIWI 2023-2028 dan Pencanangan Gerakan Nasional Muslimah Anti Narkotika yang diselenggarakan pada Senin (26/6). Selain dihadiri oleh pengurus…