Ngabuburit Ratusan Anak Muda Klaten Mengaji
KLATEN-Sekitar dua ratusan muda-mudi Klaten menggelar ngaji bersama menjelang berbuka puasa di Alun – Alun Klaten,Kamis (23/03). Kegiatan yang bertajuk Klaten Mengaji baru kali ini dilakukan di Klaten. Kordinator kegiatan, Cendra Hias mengatakan kegiatan diadakan untuk menyambut bulan suci Ramadhan…
Mencicipi Menu Khas Berbuka Puasa Solia Hotel ‘Pitik Walik Pendopo’
SOLO-Ayam bakar merupakan salah satu menu olahan daging ayam yang difavoritkan banyak orang. Di solo ada menu kuliner yang sangat digemari untuk berbuka puasa, yakni pitik walik pendopo. Menu khas pitik walik pendopo ini paling cocok dinikmati saat buka puasa…
Tradisi Padusan Sambut Ramadan Kembali Digelar di Umbul Ngabeyan
BOYOLALI-Sempat terhenti karena pandemi Covid-19, tradisi padusan di Kabupaten Boyolali kembali digelar di Umbul Ngabeyan Pengging, Kecamatan Banyudono, Selasa (21/03/2023). Sedari pagi, masyarakat telah berkumpul di sekitaran halaman Kantor Kecamatan Banyudono untuk menyaksikan secara langsung ritual padusan menjelang bulan suci…
Seru! Murid SDIT Nur Hidayah Sambut Ramadhan dengan Camping Qur’an
SOLO-Sehari menjelang Ramadhan 1444 Hijriyah, sejumlah 672 murid-murid bersama guru karyawan SD Islam Terpadu Nur Hidayah Surakarta menyambutnya dengan kegiatan Camping Qur’an, Selasa (21/03) pagi. Mengenakan pakaian muslim /muslimah putih, berjilbab putih dan berpeci mereka duduk rapi di gelaran tikar…
Wapres: Ramadan Sebagai Ladang Beramal Saleh dan Berlomba-Lomba Dalam Kebaikan
JAKARTA–Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menghadiri Tarhib Ramadan Sekretariat Wakil Presiden (Setwapres) 1444 H/2023 M secara virtual, Senin (20/03/2023). Dalam acara yang digelar Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Baiturrahman Setwapres untuk menyemarakkan bulan suci bagi umat Islam ini, Wapres mengungkapkan…
SDIT Tahfidzul Qur’an Mutiara Insan Gelar Tarhib Ramadhan dan Wisata Religi
SUKOHARJO–Dalam rangka menyambut datangnya bulan suci Ramadhan, SDIT Tahfidzul Qur’an Mutiara Insan Sukoharjo mengadakan kegiatan tarhib Ramadhan dengan mengangkat tema, “ASIKIN AJA” (AkSI Kuat Ibadah Nikmat Ampe Jannah), Senin (20/3). Kegiatan tarhib tahun ini diadakan dengan rangkaian yang berbeda dari…
Batik Carnival Anak Ramaikan Pawai Ramadhan JSIT di CFD Solo
SOLO-Penampilan wayang dengan dalang cilik Saka Rayi Hutama (8), kelas 2 SDIT Alif Smart Surakarta meramaikan Pawai Sambut Ramadhan 1444 Hijriyah yang digelar oleh Jaringan Sekolah Islam Terpadu (JSIT) Kota Surakarta, di Car Free Day Jl. Slamet Riyadi Solo, tepatnya…
Jelang Ramadhan, Tim Gabungan Razia Makanan Kadaluarsa
SOLO-Sejumlah produk makanan kadaluarsa serta bungkus produk rusak, ditemukan di sejumlah distributor makanan maupun di toko modern di kota Solo. Saat sidak makanan jelang bulan Ramadhan yang digelar tim gabungan, Selasa (14/3/2023). Tim gabungan yang terdiri dari Dinas Perdagangan,…
Jelang Ramadhan Dua Pasar Tradisional Disidak
BOYOLALI-Dua pasar tradisional yang berlokasi di Kecamatan Boyolali yakni Pasar Boyolali Kota dan Pasar Sunggingan hari ini Selasa (14/2/2023), disidak oleh Kapolres Boyolali AKBP Petrus Parningotan Silalahi Bersama Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagperin) Kabupaten Boyolali Darmadi bersama segenap Tim…
Resmi! Muhammadiyah Menetapkan 1 Ramadan Jatuh pada Tanggal 23 Maret 2023
YOGYAKARTA–Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah pada, Senin (6/2) resmi menetapkan 1 Ramadan 144 H jatuh pada hari Kamis, 23 Maret 2023, 1 Syawal 1444 H pada Jumat, 21 April 2023, 1 Zulhijjah 1444 H pada Senin 19 Juni 2023. Kepastian tersebut…