MER-C Siapkan Tim Bedah Bantu Korban Gempa Turki
JAKARTA-Bencana gempa bumi dahsyat dengan magnitudo 7,8 melanda Turki bagian selatan, bahkan gempa juga dirasakan hingga ke Suriah dan Lebanon, Senin, (6/2/2023). Gempa terjadi sekitar pukul 4 dini hari waktu setempat dimana sebagian besar orang masih terlelap, sehingga banyak yang…