Kopi Arab Rempah, Tradisi Minuman Takjil Ramadan di Masjid Layur
SEMARANG-Ada beragam makanan dan minuman saat bulan Ramadan di Semarang. Kali ini adalah kopi Arab, yang merupakan minuman yang dihidangkan saat berbuka puasa, dan hanya ada di Masjid Layur Kota Semarang. Kopi Arab menjadi salah satu menu takjil berbuka puasa,…
Mojo Coffe: Manjakan Penikmat Kopi Solo Selatan
SOLO-Penikmat kopi wilayah Solo kembali dimanjakan lagi dengan hadirnya sebuah cafe. Bukan di tengah kota, cafe tersebut hadir di wilayah pinggir dan di tengah kampung di daerah Mojo, Pasar Kliwon. Tempat kuliner tersebut bernama Mojo Coffe. Menurut pemiliknya, Ady Supriyanto…