My Blog

Mencerahkan dan Menginspirasi

barongsai

Kelompok Barongsai dan Liong Panen Tawaran Show

SOLO-Perayaan Imlek menjadi ladang panen bagi grup kesenian Barongsai dan Liong. Banyak pesanan dari berbagai instansi untuk tampil mengisi acara Imlek. Bahkan tidak jarang para pelaku seni pertunjukan tersebut menolak orderan karena padatnya jadwal saat perayaan Imlek, maupun menjelang imlek…