Cegah Antraks, Disnakkan Suntik Vaksin pada Hewan Ternak
BOYOLALI-Untuk mengantisipasi penularan virus antraks pada hewan ternak sapi di Boyolali, Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) kabupaten setempat bersama relawan PMI melakukan pencegahan dengan menyuntikan vaksin pada hewan sapi di Desa Banyuanyar, kecamatan Ampel. Kepala Bidang Kesehatan Hewan (Keswan) Disnakkan…